Hukuman Kerja

Kemenaker Tegaskan Larangan Diskriminasi Saat Rekrutmen Kerja
5 jam lalu | Nur Aisyah | Berita | Berita Nasional
Kementerian Ketenagakerjaan menegaskan larangan diskriminasi dalam rekrutmen. Praktik ini dianggap pelanggaran serius dan harus dihentikan. Surat edaran terbaru melarang syarat tidak relevan seperti usia dan kondisi fisik.